Background GeTI Prakerja Program Kartu Prakerja adalah program pemerintah yang bertujuan untuk mengembangkan kompetensi kerja melalui bantuan ekonomi, khususnya bagi korban PHK atau yang terkena imbas pandemi. Bantuan tersebut berupa subsidi pelatihan nontunai sebesar Rp1 juta yang dapat digunakan untuk mengikuti pelatihan online. Setelah menyelesaikan pelatihan, penerima Kartu Prakerja juga akan memperoleh insentif langsung sebesar Rp600 ribu/bulan selama empat bulan dan Rp150 ribu untuk pengisian survei. Header GeTI Prakerja Berikut ini adalah persyaratan mengikuti
Program Kartu Prakerja:
Header GeTI Prakerja Apa itu
Program
Kartu Prakerja?
Warga Negara Indonesia (WNI)

Usia minimal 18 tahun; dan

Tidak sedang menempuh pendidikan formal.
Program Kartu Prakerja adalah program pemerintah yang bertujuan untuk mengembangkan kompetensi kerja melalui bantuan ekonomi, khususnya bagi korban PHK atau yang terkena imbas pandemi. Bantuan tersebut berupa subsidi pelatihan nontunai sebesar Rp1 juta yang dapat digunakan untuk mengikuti pelatihan online. Setelah menyelesaikan pelatihan, penerima Kartu Prakerja juga akan memperoleh insentif langsung sebesar Rp600 ribu/bulan selama empat bulan dan Rp150 ribu untuk pengisian survei. Berikut ini adalah persyaratan mengikuti
Program Kartu Prakerja:
Warga Negara Indonesia (WNI)

Usia minimal 18 tahun; dan

Tidak sedang menempuh pendidikan formal.
Redeem Voucher Prakerja
Daftar Kartu Prakerja
Lihat Kelas Prakerja

Background Beli Kelas Prakerja Ilustrasi Beli kelas
prakerja melalui:
Beli melalui bukalapak Beli melalui karirmu Beli melalui tokopedia Beli melalui pijarmahir icon pintar
Beli Kelas Prakerja melalui:
Beli melalui bukalapak
Beli melalui karirmu
Beli melalui pijarmahir
Beli melalui tokopedia

Cara Mengikuti Program Kartu Prakerja
Bagaimana Cara Mengikuti Program Kartu Prakerja?

Slide Masuk dan daftar di www.prakerja.go.id Slide Tunggu verifikasi pendaftaran dari pemerintah dan lolos menjadi peserta Prakerja Slide Kunjungi Mitra Platform Digital Prakerja yaitu: Bukalapak, Tokopedia, Karier.mu, Pintar, dan Pijar Mahir, dan beli kode voucher kelas yang berlogo GeTI Incubator Slide Atau apabila sudah terdaftar sebagai peserta Prakerja, silakan langsung memilih kelas berlabel Prakerja di https://online.geti.id/, klik kelas, dan masukan kode voucher Slide Klik Metode Pembayaran Prakerja dan pilih Mitra Platform Digital Prakerja yang tersedia Slide Selesaikan transaksi di Mitra Platform Prakerja untuk mendapatkan Voucher GeTI Incubator Slide Kembali masuk ke https://online.geti.id/ lalu gunakan fitur Cari untuk mendapatkan kelas yang dipilih. Klik Pilih Kelas untuk kelas yang telah dipilih Slide Setelah menyelesaikan pelatihan dan lulus ujian akhir, silakan beri penilaian dan komentar di website atau aplikasi Mitra Platform Prakerja Slide Silakan tunggu pembayaran insentif dari pemerintah

Background cara menjadi siswa geti Illustrasi Frame Title Bagaimana cara menjadi siswa GeTI? Klik
Buat disini
Buka
online.geti.id/
Klik
Masuk
Masukkan
Data dengan benar
Nama lengkap
untuk acuan
di E-Sertifikat
Akunmu
telah aktif!
Aktivasi
E-mail
di bagian
tab promosi
Klik
Daftar
Klik
Activate Account

Slide Frame Title Bagaimana cara menjadi siswa GeTI? Illustrasi Buka online.geti.id/ Slide Frame Title Bagaimana cara menjadi siswa GeTI? Illustrasi Klik Masuk Slide Frame Title Bagaimana cara menjadi siswa GeTI? Illustrasi Klik Buat disini Slide Frame Title Bagaimana cara menjadi siswa GeTI? Illustrasi Masukkan Data dengan benar
Nama lengkap untuk acuan nama
di E-sertifikat
Slide Frame Title Bagaimana cara menjadi siswa GeTI? Illustrasi Klik Daftar Slide Frame Title Bagaimana cara menjadi siswa GeTI? Illustrasi Aktivasi Email di bagian
tab promosi
Slide Frame Title Bagaimana cara menjadi siswa GeTI? Illustrasi Klik Activate Account Slide Frame Title Bagaimana cara menjadi siswa GeTI? Illustrasi Akunmu telah aktif!

Cara membeli Kartu Prakerja Bagaimana cara membeli Kartu Prakerja GeTI? logo pintar 2 Pada halaman utama Kartu Prakerja, pilih platform yang mau kamu gunakan Cari Lembaga Pelatihan Kerja di kolom "GeTI" atau kamu dapat mencarinya secara manual. atau pilih " Semua Menu", kemudian pilih "Kartu Prakerja". Setelah memilih kelas yang diinginkan, klik "Lanjut" pada bagian bawah halaman kelas yang kamu pilih Masukkan Nomor Kartu Prakerja yang sudah terdaftar Masukkan kode OTP yang dikirimkan ke nomor terdaftar, kemudian klik "Verifikasi" Apabila informasi sudah sesuai, klik " Bayar" dengan Kartu Prakerja kemudian klik "Ya" , lanjutkan pembayaran untuk mengkonfirmasi pembayaran. Jika sudah melakukan pembayaran, kamu dapat melihat rincian pembelian pada halaman informasi Transaksi, Kamu juga dapat melihat dan menyalin kode voucher, dan mengunjungi link lembaga pelatihan GeTI

Slide Bagaimana cara membeli Kartu Prakerja GeTI? logo pintar 2 Pada halaman utama Kartu Prakerja, pilih platform yang mau kamu gunakan Cari Lembaga Pelatihan Kerja di kolom "GeTI" atau kamu dapat mencarinya secara manual. atau pilih " Semua Menu", kemudian pilih "Kartu Prakerja". Setelah memilih kelas yang diinginkan, klik "Lanjut" pada bagian bawah halaman kelas yang kamu pilih Masukkan Nomor Kartu Prakerja yang sudah terdaftar Masukkan kode OTP yang dikirimkan ke nomor terdaftar, kemudian klik "Verifikasi" Apabila informasi sudah sesuai, klik " Bayar" dengan Kartu Prakerja kemudian klik "Ya" , lanjutkan pembayaran untuk mengkonfirmasi pembayaran. Jika sudah melakukan pembayaran, kamu dapat melihat rincian pembelian pada halaman informasi Transaksi, Kamu juga dapat melihat dan menyalin kode voucher, dan mengunjungi link lembaga pelatihan GeTI

Background keuntungan membeli kelas di GeTI Title keuntungan membeli kelas di GeTI Apa keuntungan membeli kelas di GeTI Incubator? Adanya dukungan ekosistem
e-commerce lokal & global
Materi Pelatihan SKKNI Materi elatihan mengacu pada SKKNI dan skema program Instruktur kompeten dan tersertifikasi BNSP Mendapatkan inkubasi/pendampingan pasca pelatihan

Background keuntungan membeli kelas di GeTI Title keuntungan membeli kelas di GeTI Apa keuntungan membeli kelas di GeTI Incubator? Adanya dukungan ekosistem
e-commerce lokal & global
Materi Pelatihan SKKNI Materi pelatihan mengacu pada SKKNI dan skema program Mendapatkan inkubasi/pendampingan pasca pelatihan
Background keuntungan membeli kelas di GeTI Title keuntungan membeli kelas di GeTI Apa keuntungan membeli kelas di GeTI Incubator? Adanya dukungan ekosistem
e-commerce lokal & global
Instruktur kompeten dan tersertifikasi BNSP Mendapatkan inkubasi/pendampingan pasca pelatihan
Background keuntungan membeli kelas di GeTI Title keuntungan membeli kelas di GeTI Apa keuntungan membeli kelas di GeTI Incubator? Adanya dukungan ekosistem
e-commerce lokal & global
Mendapatkan inkubasi/pendampingan pasca pelatihan Mendapatkan inkubasi/pendampingan pasca pelatihan
Background keuntungan membeli kelas di GeTI Title keuntungan membeli kelas di GeTI Apa keuntungan membeli kelas di GeTI Incubator? Adanya dukungan ekosistem
e-commerce lokal & global
Adanya dukungan ekosistem
e-commerce lokal & Global
Mendapatkan inkubasi/pendampingan pasca pelatihan

FAQ:

Program Kartu Prakerja adalah program pemerintah yang bertujuan untuk mengembangkan kompetensi kerja melalui bantuan ekonomi, khususnya bagi korban PHK atau yang terkena imbas pandemi.

Bantuan tersebut berupa subsidi pelatihan nontunai sebesar Rp1 juta yang dapat digunakan untuk mengikuti pelatihan online. Setelah menyelesaikan pelatihan, penerima Kartu Prakerja juga akan memperoleh insentif langsung sebesar Rp600 ribu/bulan selama empat bulan dan Rp150 ribu untuk pengisian survei.

Berikut ini adalah persyaratan mengikuti Program Kartu Prakerja:

  • Warga Negara Indonesia (WNI); 
  • Usia minimal 18 tahun; dan 
  • Tidak sedang menempuh pendidikan formal. 
  • Masuk dan daftar di www.prakerja.go.id.
  • Tunggu verifikasi pendaftaran dari pemerintah dan lolos menjadi peserta Prakerja.
  • Kunjungi Digital Platform Prakerja yaitu: Bukalapak, Tokopedia, Sekolahmu, Pintar, Pijar Mahir dan MauBelajarApa dan beli kode voucher kelas yang berlogo GETI Inkubator
  • Atau apabila sudah terdaftar sebagai peserta Prakerja dapat langsung memilih kelas berlabel Prakerja di https://online.geti.id/ dan klik Pilih Kelas dan masukkan kode voucher yang sudah diperoleh dari transaksi di Digital Platform tersedia
  • Klik Metode Pembayaran Prakerja dan pilih Mitra Platform Prakerja yang tersedia.
  • Selesaikan transaksi di Mitra Platform Prakerja untuk mendapatkan voucher GeTI Incubator untuk kelas yang dipilih.
  • Kembali masuk ke https://online.geti.id/ lalu gunakan fitur Cari untuk mendapatkan kelas yang dipilih. Klik Pilih Kelas untuk kelas yang telah dipilih.
  • Setelah menyelesaikan pelatihan dan lulus ujian akhir, silakan berikan penilaian dan komentar di website atau aplikasi Mitra Platform Prakerja tempat pembelian voucher kelas.
  • Silakan tunggu pembayaran insentif dari pemerintah.
  • Materi pelatihan mengacu pada SKKNI dan skema program;
  • Instruktur kompeten dan tersertifikasi BNSP;
  • Mendapatkan inkubasi/pendampingan pascapelatihan;
  • Adanya dukungan ekosistem e-commerce lokal & global;

FASILITATOR BERKELAS

Materi pelatihan Prakerja disusun dengan melibatkan fasilitator yang berpengalaman, kompeten, dan tersertifikasi BNSP.

METODE MENYENANGKAN

Metode pelatihan dikemas secara menyenangkan agar peserta tidak bosan dengan pola paparan, tutorial, talkshow, dan studi kasus.

HARGA TERJANGKAU

Peserta pelatihan Prakerja diberikan harga yang terjangkau dengan materi berkualitas.

AKSES MATERI SELAMANYA

Meskipun peserta Prakerja telah menyelesaikan pelatihan, materi dapat diakses secara gratis kapan pun & di mana pun oleh peserta.

PELAYANAN 24 JAM

Peserta pelatihan Prakerja akan mendapatkan layanan 24 jam bagi mereka yang belum memahami cara mengakses pelatihan secara online dan mekanisme mendapatkan e-sertifikat pascapelatihan.

KOMUNITAS GLOBAL ENTREPRENEUR

Setiap alumni GeTI dapat bergabung dalam ekosistem global entrepreneur yang siap mendukung pemasaran skala ekspor melalui ExportHub.id.

  • Buka online.geti.id/.
  • Klik “Masuk”.
  • Klik “Buat di sini”.
  • Masukkan data-data lengkapmu. Pastikan e-mail sesuai dengan yang terdaftar di Prakerja, dan pastikan Nama Lengkap untuk acuan Nama dalam E-Sertifikat.
  • Klik “Daftar”.
  • Cek kotak masuk e-mail-mu untuk melakukan aktivasi akun di bagian tab promosi email.
  • Klik “Activate Account”.
  • Akunmu telah aktif.
  • Log in ke online.geti.id dengan e-mail dan password-mu.
  • Klik “Masuk”.
  • Pada halaman utama Kartu Prakerja, klik aplikasi “Bukalapak”, Tokopedia, Sekolahmu, Pintar, Pijar Mahir dan MauBelajarApa klik “Kartu Prakerja” atau pilih “Semua Menu”, kemudian pilih “Kartu Prakerja”.
  • Setelah muncul di halaman Kartu Prakerja, kamu dapat mencari Lembaga Pelatihan Kerja atau kelas pelatihan di kolom “Search GeTI” atau kamu dapat mencarinya secara manual.
  • Setelah kamu menemukan dan memilih kelas yang diinginkan, klik “Lanjut” pada bagian bawah halaman kelas yang kamu pilih.
  • Masukkan Nomor Kartu Prakerja yang sudah terdaftar.
  • Apabila informasi yang ditampilkan sudah sesuai, klik “Bayar” dengan Kartu Prakerja kemudian klik “Ya”, lanjutkan pembayaran untuk mengonfirmasi pembayaran.
  • Masukkan kode OTP yang dikirimkan ke nomor terdaftar, kemudian klik “Verifikasi”.
  • Jika sudah berhasil melakukan pembayaran, kamu dapat melihat rincian pembelian pada halaman Informasi Transaksi. Kamu juga dapat melihat kode voucher, menyalin kode voucher, dan mengunjungi link lembaga pelatihan terkait (GeTI).

Sertifikat akan keluar setelah kamu menyelesaikan semua pelatihan Prakerja.

  • Masuk/login akun online.geti.id.
  • Klik gambar atau nama akun di pojok kanan atas.
  • Kemudian Klik dan pilih menu “Profil”.
  • Klik menu “Kelas Lulus”.
  • Kemudian klik dan pilih topik pelatihan.
  • Klik kolom “Lihat Sertifikat”.
  • Masuk/log in akun online.geti.id.
  • Klik gambar atau nama akun di pojok kanan atas.
  • Kemudian klik dan pilih menu “Profile”.
  • Klik menu “Kelas Lulus”.
  • Kemudian klik dan pilih topik pelatihan.
  • Klik kolom “Lihat Sertifikat”.
  • Scroll ke bagian bawah, lihat kalimat “Bagikan ke”, lalu pilih dan klik channel yang kamu inginkan untuk mengunduh e-sertifikat.
  • Ikuti semua langkah-langkahnya dan e-sertifikat akan terkirim ke channel yang kamu pilih.
Redeem Voucher Prakerja
Daftar Kartu Prakerja
Lihat Kelas Prakerja